Uskup Rolly Untu Tahbiskan 5 Imam Baru di Paroki Raja Damai Banggai

MANADO, SULUT POST – Yang Mulia Uskup Manado Mgr. Benedictus E. Rolly Untu, MSC pada Rabu (29/6/2022) bertempat di paroki St. Petrus Nulion menahbiskan lima imam baru. Empat diantaranya adalah putra Banggai yaitu pastor Ovan Adikila Pr, pastor Kris Mokili Pr, pastor Jito Sanggale Pr, dan pastor Berly Dianomo Pr. Satu imam lagi yaitu pastor […]

Continue Reading

Jenazah Emmeril Khan Tiba di Gedung Pakuan Bandung

NASIONAL, SULUT POST – Jenazah Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril tiba di Gedung Pakuan, Bandung, Minggu (12/6/2022). Sebelumnya, rombongan dan jenazah Eril menuju Gedung Pakuan melalui jalur darat. Setelah 1,5 jam perjalanan dari Bandara Soetta, rombongan dan jenazah Eril tiba di Gedung Pakuan pada pukul 19.17 WIB. Seperti dilansir tribunnews.com, berdasarkan pantauan di kanal Youtube […]

Continue Reading

Sementara, Pemerintah Larang Ekspor Minyak Goreng

JAKARTA, SULUT POST – Pemerintah resmi menetapkan kebijakan pelarangan ekspor sementara minyak goreng atau Refined, Bleached, Deodorized Palm Olein (RBD Palm Olein). Pelarangan diberlakukan sampai dengan tersedianya minyak goreng curah di masyarakat dengan harga Rp14 ribu per liter yang merata di seluruh wilayah Indonesia. “Sesuai arahan Bapak Presiden, maka sementara ini diberlakukan pelarangan ekspor sampai tercapainya […]

Continue Reading

SD Katolik 03 Frater Don Bosco Manado Menerima Murid Baru TA 2022/2023

SD Katolik 03 Frater Don Bosco Manado Menerima murid baru dan pindahan untuk tahun ajaran 2022/2023.           Untuk informasi lanjut silahkan hubungi : Nanci        0897 1607 105 Inggrid     0853 5067 7650 Meitjia      0896 2305 2250 Alamat Sekolah : Jln Sudirman 34, Lawang Irung Kecamatan Wenang […]

Continue Reading

Satlantas Polresta Kotamobagu Berbagi Berkah Pada Bulan Puasa Ramadan 1443 Hijriah

KOTAMOBAGU, SULUT POST – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Kotamobagu, melaksanakan kegiatan Jutawan (Jumat Berkah) di Bulan Suci Ramadhan 1443 Hijriah bagi-bagi berkah saat bulan puasa, Jumat,08/04/2022 pukul 15.30 wita. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh kepala Satuan Lalu Lintas (Kasat Lantas) Polres kota Kotamobagu IPTU Shirley Betzy D. Mangelep SH,MH. yang didampingi oleh Kaur Bin […]

Continue Reading

Pembaruan Pengurus, Hengki Wongkar – Tene Nahkodai Rukun Family Tene Kali

MINAHASA, SULUT POST – Pimpinan Rukun Family Tene (RFT) menggelar rapat dalam rangka pembaruan pengurus rukun. Rapat pembaruan rukun tersebut diselenggarakan di Balai Desa Kali kecamatan Pineleng Minahasa Sulut, Sabtu (26/3/2022). Berdasarkan keterangan yang disampaikan oleh sekretaris I RFT Femmy Lumi kepada media ini di sela-sela kegiatan, pemilihan pengurus Rukun Family Tene digelar pihaknya dalam […]

Continue Reading

Beda Agama, Maura Magnalia Putri Nurul Arifin Akan Dimakamkan Secara Katolik

Putri Nurul Arifin, Maura Magnalia Madyaratri Putri, meninggal dunia. Jenazahnya akan dimakamkan di Pemakaman San Diego Hill, Karawang, Jawa Barat, Rabu (26/1/2022) besok. Sebelum itu, keluarga lebih dulu gelar misa requiem pada Selasa (25/1/2022) malam. Acara tersebut dilangsungkan di kediaman Nurul, kawasan Depok, Jawa Barat. Pemakaman Maura Magnalia Madyaratri nantinya dilakukan secara Kristen. Ini mengingatkan publik tentang toleransi […]

Continue Reading

Nusantara Adalah Nama Ibu Kota Baru RI di Kaltim, Baca Selengkapnya

KALIMANTAN TIMUR – Kepala Daerah Ibu Kota Nusantara dan Wakilnya Dipilih oleh Presiden. Rancangan Undang-Undang tentang Ibu Kota Negara (RUU IKN) telah resmi menjadi Undang-Undang Ibu Kota Negara (UU IKN). Hal ini diputuskan dalam paripurna DPR RI ke-13 masa persidangan III tahun 2021-2022 di ruang rapat paripurna, Jakarta, Selasa (18/1/2022). Dengan adanya UU ini maka […]

Continue Reading

Ikatan Alumni Smantoe96 Manado Gelar Safari Nataru di Tanawangko Minahasa

MANADO, SULUT POST – Ikatan Alumni Smantoe96 Manado, Sabtu 15 Januari 2022 mengadakan Safari Nataru ( Natal dan Tahun Baru) di daerah Tanawangko Kabupaten Minahasa. Salah satu tempat yang dikunjungi adalah kediaman salah satu Alumni Smantoe96 Manado Santi Wuisan di Desa Kumu Tanawangko. Santi yang merupakan Sekdes Desa Kumu mengatakan, bahwa kunjungan Safari Nataru dari […]

Continue Reading

3 Zodiak Ini Keras Kepala dan Ogah Mengalah, Kamu Termasuk?

Ada tipe orang yang tidak keberatan berkompromi atau mengalah. Mereka tidak merasa buruk untuk mengubah rasa suka atau tidak suka mereka demi orang lain dan senang berada di sekitar mereka. Di sisi lain, ada beberapa orang yang sangat kaku. Mereka tidak akan pernah mengubah pilihan mereka untuk orang lain dan tidak tahu bagaimana menyesuaikan atau berkompromi. […]

Continue Reading