Program Pasar Murah, Wabup Sarundajang Layani Ratusan Warga

MINAHASA, SULUTPOSTONLINE.id – Wakil Bupati Minahasa, Vanda Sarundajang, turun langsung melayani masyarakat dalam kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) yang digelar di halaman Kantor Kecamatan Kawangkoan, Kamis (17/4). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pemerintah daerah dalam rangka Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan menjelang Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN). Dalam kegiatan ini, warga bisa mendapatkan berbagai […]

Continue Reading

Gelar Pasar Murah, Bupati Joune Ganda: Ini Kepedulian Pemerintah

MINUT, SULUTPOSTonline.id – Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara kembali menggelar Gerakan Pasar Murah (GPM) untuk membantu masyarakat menghadapi tingginya harga bahan pokok. Kegiatan yang berlangsung di Desa Paniki Atas, Kecamatan Talawaan, Selasa (10/09/2024). Gerakan pasar murah tersebut bertujuan untuk mempermudah akses masyarakat terhadap kebutuhan pokok, terutama bagi masyarakat berpenghasilan rendah. Dengan adanya pasar murah, masyarakat dapat […]

Continue Reading