BLT Tri Wulan II Desa Kauneran Satu

Kumtua Hanny Raintung Salurkan BLT DD Tri Wulan II Kepada 43 KPM

MINAHASA, SULUTPOST – 43 KPM (Keluarga Penerima Manfaat) desa Kauneran Satu kecamatan Sonder kabupaten Minahasa provinsi Sulawesi Utara menerima dana Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa (DD) tri wulan II, yakni bulan April, Mei, Juni. Bantuan BLT DD tersebut disalurkan oleh Kumtua/Kepala Desa Desa Kauneran Satu Hanny Raintung bertempat di kantor desa Kauneran Satu, Senin […]

Continue Reading

Bupati Joune Ganda dan Wabup Kevin Lotulung Hadiri Syukuran HUT Bhayangkara ke-77

MINAHASA UTARA, SULUTPOST – Bupati Minahasa Utara Joune JE Ganda SE MAP MM M.Si menghadiri upacara HUT ke-77 Kepolisian Republik Indonesia (Polri), Sabtu (1/7/2023), bertempat di Lapangan Upacara Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minahasa Utara (Minut). Dedikasi 77 tahun Polri telah menjadi institusi pelindung, pengayom, dan pelayanan masyarakat Indonesia tak terkecuali juga berlaku di Kabupaten Minahasa Utara. […]

Continue Reading
Pj Bupati Tamuntuan Canangkan Kampung Bira Desa Bersinar

Pj Bupati Tamuntuan Canangkan Kampung Bira Sebagai Desa Bersinar

Sangihe, SULUTPOST – Penjabat (Pj) Bupati Kabupaten Kepulauan Sangihe, dr Rinny Tamuntuan menghadiri sekaligus mencanangkan Kampung Bira, sebagai Desa bersih narkoba ( Desa Bersinar). Dalam laporannya, Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Sangihe, Melky Tuwankotta menyampaikan pelaksanaan pencanangan Desa Bersinar adalah, untuk menetapkan Kampung Bira Sebagai Desa Bersinar dengan tujuan untuk menciptakan kondisi Desa yang aman, […]

Continue Reading
Tamuntuan Serahkan Bantuan Kepada Warga Terdampak Bencana di Tidore Sangihe

Tamuntuan Serahkan Bantuan Kepada Warga Terdampak Bencana di Tidore Sangihe

Sangihe, SULUTPOST – Dampak bencana banjir yang terjadi pada beberapa bulan lalu yang menimpa warga yang ada di wilayah Kecamatan Tahuna Timur khususnya Kelurahan Tidore, Pemerintah Daerah melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD)kabupaten Sangihe langsung berinisiatif mendata jumlah keluarga yang terdampak bencana banjir. Buktinya sebanyak 84 Kepala Keluarga (KK) mendapatkan sentuhan bantuan dari pemerintah yang […]

Continue Reading

MT Ar – Rohmah Tondano Sukses Gelar Malam Takbiran Idul Adha 1444 H / 2023

MINAHASA, sulutpostonline.id – Perayaan malam takbiran Idul Adha 1444 H Tahun 2023 yang diselenggarakan oleh Majelis Taklim Ar-Rohmah berjalan dengan meriah. Kegiatan yang mengambil start dari Lapangan Samratulangi Tondano dan finis di pelataran Mesjid Nurul Yaqin ini seyogyanya merupakan kegiatan untuk menjalin tali silaturahmi dan persaudaraan sesama Majelis Taklim Minahasa khususnya Kota Tondano Raya. Seperti […]

Continue Reading
PLN Award

Wakili Bupati, Tumundo Terima Penghargaan dari PLN Wilayah Suluttenggo

MINAHASA, SULUTPOST – Bupati Minahasa Dr. Ir. Royke Octavian Roring, MSi, IPU, ASEAN Eng diwakili oleh Staf Ahli Bupati Bidang Kemasyarakatan dan SDM Agustivo Tumundo, SE, MSi menerima Penghargaan dari PLN Wilayah Sulutteng atas prestasi dan komitmen Pemkab Minahasa membayar tagihan pemakaian listrik dengan cepat dan tepat waktu sebelum tanggal 20 setiap bulan. Adapun Penghargaan […]

Continue Reading
Gerakan Pangan Murah Sangihe

Pemkab Sangihe Gelar Pasar Murah Atasi Inflasi

SANGIHE, SULUTPOST – Dalam rangka menyemarakkan Gerakan Pangan Murah (GPM) Serentak secara Nasional, kementerian/lembaga, BUMN, BUMD, asosiasi, pelaku usaha pangan, dan stakeholder terkait bersinergi bersama Pemerintah Daerah Kabupaten Sangihe melalui Dinas Ketahanan Pangan Daerah, melaksanakan pasar murah di pasar tradisional Towoe Tahuna bekerjasama dengan sejumlah Organisisi Perangkat Daerah (OPD), Senin (26/06/2023). Kepala Dinas Ketahanan Pengan […]

Continue Reading
Vreeke Runtu Tutup Usia

Bupati Minahasa Bersama Jajaran Ikuti Ibadah Meninggalnya Alm Vreeke Runtu

MINAHASA, SULUTPOST – Bupati Minahasa Dr. Ir. Royke Octavian Roring, M.Si, IPU, ASEAN Eng (ROR), bersama ketua TP-PKK Minahasa. Ny Dra.Fenny Ch. Roring-Lumanauw, SIP. Juga Wakil Bupati Minahasa Dr (HC) Robby Dondokambey SSi, MM, MAP (RD), bersama Wakil Ketua TP-PKK Kabupaten Minahasa Ny Martina Dondokambey Lengkong, SE, mengikuti Ibadah Pemakaman atas meninggalnya Alm Bpk Drs. […]

Continue Reading

100 Sniper Sangihe Ikut Lomba Menembak Sambut HUT Bhayangkara ke-77

SANGIHE, SULUTPOST – Dalam rangka memeriahkan Hari Bhayangkara ke-77 yang jatuh pada 1 Juli 2023 mendatang, Polres Kepulauan Sangihe bekerjasama dengan Perbakin Sangihe menggelar lomba menembak Kapolres Cup lokal Sangihe, sejak Jumat hingga Sabtu (24/06) akhir pecan lalu. Kejuaraan Menembak Kapolres Cup sekaligus merupakan kegiatan untuk meningkatkan mutu prestasi olahraga khususnya di cabang Olahraga menembak […]

Continue Reading
Kapolda Setyo Budiyanto Buka Lomba Pengamanan dan Olah TKP

Kapolda Setyo Budiyanto Buka Lomba Pengamanan dan Olah TKP

MANADO, SULUTPOST – Kapolda Sulawesi Utara (Sulut) Irjen Pol Setyo Budiyanto membuka lomba pengamanan dan olah tempat kejadian perkara (TKP) antar Polres/ta jajaran, Rabu (21/6/2023). Lomba ini diselenggarakan oleh Ditreskrimum Polda Sulut dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke-77. Kegiatan lomba berlangsung di lapangan apel AKP Bryan Tatontos Mapolda Sulut. “Lomba ini sifatnya me-refresh saja. Menguji, […]

Continue Reading